256 Orang dari Paguyuban P2S Geruduk DPRD Jawa Timur Tuntut Kejelasan Sebagai Pihak Pembeli
jatim.tribunnews.com, Senin, 4 Desember 2017 14:42
TRIBUNJATIM.COM, SURABAYA – Total lebih dari 256 orang terlihat memenuhi lobby di DPRD Jawa Timur. Mereka adalah korban pembeli hunian dan apartemen dari SIPOA Grup. Dian Purnama dari Unit Konsultasi dan Bantuan Hukum (UKBH) Unair mengatakan, total ada 256 orang yang saat ini menjadi korban dugaan penipuan oleh SIPOA Grup. “Paguyuban ini berdiri sejak keresahan para pembeli mulai mencuat,” ungkap Dian Purnama kepada awak media, Senin (4/12/2017). Read More..